Gramedia Edukasi

0813-9800-0930

Tantangan Guru dalam Perubahan Kurikulum

Tantangan Guru dalam Perubahan Kurikulum

Perubahan kurikulum merupakan suatu hal wajar terjadi dalam dunia pendidikan. Perubahan dilakukan dengan tujuan kemajuan pendidikan dan kesesuaiannya dengan kehidupan saat ini. Hal tersebut menuntut kesesuaian kurikulum dengan perkembangan zaman dan kebutuhan masyarakat. Perubahan kurikulum dapat berdampak positif bagi pendidikan, misalnya dengan meningkatkan kualitas pembelajaran. Akan tetapi, perubahan kurikulum juga disertai dengan tantangan bagi guru […]

Manfaat Proyek Kolaborasi dalam Kurikulum Merdeka

Manfaat Proyek Kolaborasi dalam Kurikulum Merdeka

Proyek kolaborasi merupakan salah satu unsur utama dalam Kurikulum Merdeka, sebuah inisiatif pendidikan yang menitikberatkan pada pembelajaran yang tidak hanya relevan, tetapi juga memiliki makna yang mendalam dan berfokus pada kebutuhan siswa. Dalam konteks ini, pembelajaran proyek kolaborasi tidak sekadar menyajikan informasi kepada siswa, tetapi lebih mendukung partisipasi aktif mereka. Kekhasan dari pembelajaran ini terletak […]

Peran Kurikulum Merdeka dalam Menumbuhkan Karakter Pelajar Kreatif dan Kompeten

Peran Kurikulum Merdeka dalam Menumbuhkan Karakter Pelajar Kreatif dan Kompeten

Pelajar kreatif adalah pelajar yang memiliki kemampuan menuangkan gagasan untuk menemukan  suatu hal baru. Ide-ide pelajar kreatif terus berkembang dan menghasilkan pemikiran-pemikiran baru. Pemikiran, ide, atau gagasan tersebut dapat menghasilkan solusi dari suatu masalah. Hal ini juga dapat mendorong pelajar untuk berkreasi menghasilkan suatu karya. Kreativitas pelajar dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor, baik faktor eksternal […]

Contoh Kegiatan Penerapan P5 dalam Pembelajaran Kurikulum Merdeka

Contoh Kegiatan Penerapan P5 dalam Pembelajaran Kurikulum Merdeka

Kurikulum Merdeka merupakan kurikulum yang memberikan keleluasaan bagi satuan pendidikan dan pendidik untuk merancang pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan peserta didik dan konteks daerah. Salah satu hal yang menjadi ciri khas dari Kurikulum Merdeka adalah penerapan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5). P5 merupakan karakter-karakter yang diharapkan dimiliki oleh setiap pelajar Indonesia. P5 terdiri dari […]

Cara Belajar Asyik dengan Kurikulum Merdeka

Cara Belajar Asyik dengan Kurikulum Merdeka

Kurikulum Merdeka merupakan kurikulum yang sedang aktif digunakan saat ini. Kurikulum tersebut mendukung merdeka belajar siswa dan guru juga tentunya. Kurikulum Merdeka memiliki Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila atau yang biasa dikenal dengan P5. P5 merupakan salah satu ciri khas dari Kurikulum Merdeka yang memberikan kesempatan kepada siswa untuk belajar secara aktif dan bermakna. Pada […]

×

Hello!

Click one of our contacts below to chat on WhatsApp

× Ada yang bisa dibantu?